Rayakan 25 Tahun Bersama Warcraft
November 14, 2019
Azeroth telah menyatukan kita, yang berbeda dalam bahasa, benua, dan permainan seperti Hearthstone, Warcraft, dan World of Warcraft. Setelah 25 tahun lamanya, bersama kita telah menyatu ke dalam cerita yang tak terhingga dan dengan berbagai kemenangan yang tidak dapat dihitung dalam seluruh permainan ini, dan sekarang Hearthstone bergabung untuk merayakan ulang tahun Warcraft.
Dimulai pada 14 November, hingga 28 November, pemain yang masuk ke dalam Hearthstone akan mendapatkan dua kartu Golden yang terinspirasi dari sejarah yang epik antara Horde dan Alliance.
Pastikan kamu login sebelum 28 November! Sampai berjumpa di kedai, seperti biasa!